PEMBENTUKAN KELOMPOK SADAR HUKUM DAN PENYULUHAN HUKUM BAGI PEREMPUAN TERHADAP HAK-HAK SEBAGAI KONSUMEN MENURUT UNDANG-UNDANG PERLINDUNGAN KONSUMEN ( LOKASI: DESA BATANG KUIS PEKAN DAN DESA MESJID KECAMATAN BATANG KUIS KABUPATEN DELI SERDANG)
DOI:
https://doi.org/10.32734/abdimastalenta.v2i2.2313Keywords:
kelompok sadar hukum, hak-hak konsumen, Perlindungan konsumenAbstract
Perlindungan hukum terhadap konsumen menyangkut dalam berbagai aspek kehidupan terutama dalam aspek kehidupan konsumen yang banyak sekali mengalami kerugian. Permasalahan tentang perlindungan konsumen selayaknya tidak hanya selalu berkaitan dengan adanya sanksi terhadap para pelanggarnya tetapi juga menyangkut mengenai persoalan bagaimana memberdayakan konsumen sehingga konsumen dapatmelindungi dirinya sendiri. Salah satu cara pemberdayaan konsumen adalah dengan memberikan pengetahuan dan pemahaman tentang muatan materi yang diatur dalam Undang-undang Perlindungan Konsumen terutama yang berkaitan dengan hak-hak konsumen,serta pengetahuan bagaimana penyelesaian masalah dalam sengketa konsumen. Selain penyuluhan hukum perlu dilakukan pembentukan kelompok masyarakat sadar hukum terutama terkait dengan masalah-masalah konsumen. Kelompok masyarakat sadar hukum yang telah melakukan pelatihan-pelatihan bersama tim pengabdi sehingga diharapkan telah mengetahui tentang peraturan mengenai hak-hak konsumen serta prosedur penyelesaian sengketa konsumen. Pembentukan kelompok masyarakat sadar hukum akan membantu masyarakat manakala terjadi sengketa antara konsumen dengan pelaku usaha.
Downloads
Published
Issue
Section
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, copyright of the article shall be assigned to Jurnal Abdimas TALENTA as well as TALENTA Publisher Universitas Sumatera Utara as the publisher of the journal.
Copyright encompasses exclusive rights to reproduce and deliver the article in all forms and media. The reproduction of any part of this journal, its storage in databases and its transmission by any form or media, will be allowed only with written permission from Jurnal Abdimas TALENTA.
The Copyright Transfer Form can be downloaded here.
The copyright form should be signed originally and sent to the Editorial Office in the form of original mail or scanned document.