Indeks Keanekaragaman Jenis Serangga pada Fase Vegetatif dan Generatif Tanaman Kedelai (Glycine maxMerill) di Lapangan
Diversity of insects on vegetative and generative phase of soybean (Glycine maxMerill) in the field
DOI:
https://doi.org/10.32734/joa.v5i2.2581Keywords:
keanekaragaman, serangga, kedelaiAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui indeks keanekaragaman jenis serangga pada tanaman
kedelai pada fase vegetatif dan generatif di lapangan dan untuk mengetahui jenis serangga hama dan
serangga musuh alami pada tanaman kedelai. Penelitian dilaksanakan di Balai Benih Induk Tanjung
Selamat Kabupaten Deli Serdang dan di Laboratorium Hama Fakultas Pertanian Universitas
Sumatera Utara, Medan dengan menggunakan metode survei dengan teknik pengambilan purposive
sampling. Penelitian ini berlangsung dari Bulan Septembersampai dengan Nopember 2015.
Perangkap serangga yang digunakan adalahyellow trap dan pitfall trap.Hasil penelitian menunjukkan
serangga yang tertangkap pada fase vegetatif sebanyak 1197 ekor yang terdiri atas 11 ordo dan 27
famili. dan pada fase generatif sebanyak 9984 ekor yang terdiri atas 11 ordo dan 37 famili. Nilai
kerapatan relatif tertinggi pada fase vegetatif sebesar 66%, yang terendah sebesar 0,08% dan indeks
keanekaragaman Shanon-Weiner (H’) 1,53 (sedang) sedangkan pada fase generatif nilai kerapatan
relatif tertinggi sebesar 77,91%, yang terendah sebesar 0,85% dan nilai indeks keanekaragaman
serangga sebesar 3,78 (stabil).
This research aimed to know the diversity of insects on vegetative and generative phase of soybean
and the important pests and natural enemies. This research was conducted at Balai Benih Induk
Tanjung Selamatdistrict of Deli Serdang and in Pest Laboratory Faculty of Agriculture University
ofSumatera Utara, Medan used survey method with purposive sampling technique from September
to November 2015. The traps used : were yellow trap and pitfal trap. The resultsshowed that there
were 1197 insects on vegetative phase which consist of 11 orders and 27 families, 9984 insects on
generative phase which consist of 11 orders and 37 families. The highest relative density on
vegetative phase was 66% and the lowest was 0.08%. The value of Shannon-Weiner (H ') insect
diversity index was1.53(moderate) whereasthe highest relative density valueon the generativephase
was 77.91% and the lowest was 0.85%. The value of insect diversity index was 3.78 (stable).
Downloads
Published
Issue
Section
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, copyright of the article shall be assigned to Jurnal Online Agroekoteknologi as well as TALENTA Publisher Universitas Sumatera Utara as the publisher of the journal.
Copyright encompasses exclusive rights to reproduce and deliver the article in all forms and media. The reproduction of any part of this journal, its storage in databases and its transmission by any form or media, will be allowed only with written permission from Jurnal Online Agroekoteknologi.
The Copyright Transfer Form can be downloaded here.
The copyright form should be signed originally and sent to the Editorial Office in the form of original mail or scanned document.