Jurnal KomunikA adalah jurnal ilmiah yang terbit dua kali dalam setahun, di bawah Program Studi Ilmu Komunikasi, Universitas Sumatera Utara. KomunikA pertama kali terbit pada Maret 2004 dan hingga 2019 telah terbit sebanyak 13 (tiga belas) edisi dalam bentuk cetak.

Kini, KomunikA akan  dapat diakses pada versi  digital dalam bentuk E-Journal. Redaksi KomunikA berharap, penerbitan konsisten dalam format digital, akan memudahkan pembaca seluruh Indonesia untuk mengakses dan mengunduh secara online artikel-artikel yang muncul pada jurnal KomunikARedakasi juga berharap mempublikasikan artikel-artikel yang berkualitas dan mencapai akreditasi jurnal di tingkat nasional  

 


Journal title komunikA
Abbreviation komunikA
Initial komunikA
Frequency 2 (two) issues per year
ISSN (Print) 0216-003X (2017)
ISSN (Online) 2807-596X (2021)
Digital Object Identifier (DOI) 10.32734 (Member of Crossref)
Editor-in-Chief Dewi Kurniawati, M.Si., Ph.D
Managing Editor Emilia Ramadhani, S.Sos., M.A
Publisher TALENTA Publisher, Universitas Sumatera Utara
Citation Analysis -
Visitor Analysis Visitor Statistics (Sponsored by StatCounter)

 

Current Issue

Vol. 20 No. 02 (2024): Mass Communication, Marketing Communication and Interpersonal Communication.
View All Issues