Self-efficacy and Covid-19 preventive behaviors

Self-efficacy dan perilaku pencegahan Covid-19

Authors

  • Ridhoi Meilona Purba
  • Nora Barimbing

DOI:

https://doi.org/10.32734/psikologia.v15i2.4907

Keywords:

Kata Kunci: Self-Efficacy, Perilaku Pencegahan COVID-19

Abstract

This study aims to determine the relationship between self-efficacy and Covid-19 preventive behaviors. Participants were 258 people recruited incidentally. The results showed that self-efficacy significantly predicted Covid-19 preventive behaviors, but with a substantially small effect size. We recommend health stakeholders look for other more meaningful variables as a means to promote Covid-19 preventive behaviors.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara self-efficacy dengan perilaku pencegahan Covid-19. Partisipan adalah 258 orang yang direkrut secara incidental. Hasil penelitian menunjukkan bahwa self-efficacy secara signifikan memprediksi perilaku pencegahan Covid-19, tetapi dengan ukuran efek yang secara substansial kecil. Kami merekomendasikan pemangku kepentingan kesehatan mencari variabel-variabel lain yang lebih bermakna sebagai sarana untuk mempromosikan perilaku pencegahan Covid-19.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Azwar, Saifuddin. 2010. Metode Penelitian. Yogyakarta: Pustaka Pelajar Azwar, Syaifudin. 2001 . Metode Penelitian, Edisi I, cet. 3. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Bungin, B. (2005). Metodologi Penelitian Kuantitatif. Jakarta: Prenada Media Kencana.

Cervone, D. & Peake, P.K. (1986). Anchoring Efficacy and Action: the Influence of Judgmental Heuristics on Self-Efficacy Judgments and Behavior. Journal of Educational Psychology, 50, 492-501

Enterprise, J. (2018). SPSS komplet untuk mahasiswa. Jakarta: PT. Elex Media Komputindo.

Garrod,R, Marshall, J Jones (2008). Self-Efficacy measurement and goal attainment after pulmonary Rehabilition .Int J Chron Obstruck Pulinon, Dis. 3; 791-796

Mahmudi, M. H & Suroso. (2014). Self-Efficacy, Dukungan Sosial, Dan Penyesuaian Diri Dalam Belajar. Jurnal Psikologi Indonesia, Vol. 3, No. 02, hal 183 - 194 .

Paules CI, Marston HD, Fauci AS. Infeksi Coronavirus — Lebih dari Sekedar Pilek. JAMA. 2020; 323 (8): 707–708.

Perlman, Stanley. 2020. Another Decade, Another Coronavirus. The New England Journal of Medicine. 8(382), hal 760-762

Wang, Chen. 2020. A Novel Coronavirus Outbreak of Global Health Concern. Lancet, 24 Januari, hal 470-473.

WHO. 2020. Rolling Updates on Coronavirus Disease (COVID-19). [Online] Tersedia pada: www.who.int [Diakses 4 September 2020].

Worldometers. 2020. Covid-19 Coronavirus Outbreak. [Online] Tersedia pada: www. worldometers.info [Diakses 1 September 2020 ].

Published

2021-01-25