PERANCANGAN RENCANA PENGADAAN BAHAN BAKU PADA PERUSAHAAN JASA KONTRUKSI
DOI:
https://doi.org/10.32734/jsti.v22i2.3975Keywords:
Kata Kunci : semen, Safety Stock, Analisis persediaan POQ, Lot For Lot,Batasan Pemesanan Minimal dan Maksimal, Keywords : Cemen, Safety Stock, Inventory analysis POQ, Lot For Lot, Minimum and Maximum Order LimitsAbstract
Abstract. Persediaan bahan baku merupakan bahan terpenting dalam produksi yang dilakukan oleh perusahaan. Pengendalian persediaan terhadap kuantitas bahan baku yang dilakukan gudang juga merujuk kepada proses produksi. Bahan baku dapat diperoleh dari supplier atau perusahaan yang menghasilkan bahan baku.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui total biaya persediaan semen dan mengetahui batas minimal dan maksimal untuk pemesanan semen yang harus dilakukan oleh perusahaan Cv.XYZ. Metode analisis data yang digunakan adalah Metode Period Order Quantity POQdansizing Lot For Lot didapatkan dengan Metode sizing Lot For Lot adalah metode yang memiliki biaya yang paling rendah yaitu sebesar Rp 712,136 bila dibandingkan dengan metode Period Order Quantity (POQ) dengan biaya sebesar Rp 909,904 dan batas minimal dan maksimal pembelian semen adalah 90 sak.
Abstrak. Inventory of raw materials is the most important material in production carried out by the company. Inventory control of the quantity of raw materials carried out by the warehouse also refers to the production process. Raw materials can be obtained from suppliers or companies that produce raw materials. The purpose of this study was to determine the total cost of cement supply and determine the minimum and maximum limits for ordering cement that must be carried out by a Cv Company. XYZ. The data analysis method used is the Period Order Quantity (POQ) Method and the Map Control Method is obtained by the Sizing Lot For Lot method which has the lowest cost of IDR 712,136 when compared to the Period Order Quantity (POQ) method with a fee of IDR 909,904 and the minimum and maximum limit for buying cement is 90 cigarettes.
Downloads
References
Prima Fithri, Annise Sindikia (2016) “Pengendalian persediaan pozzolan di PT. Semen Padang” jurnal optimasi sistem industri, vol. 13 : 665-686. Padang, 2 oktober 2014: Universitas Andalas.
Katarina Zita Anggriana (2015) “Analisis perencanaan dan pengendalian busbar berdasarkan sistem MRP (Material requirement planning) di PT. TIS” jurnal PASTI Vol IX No 3, : 320-337. Universitas Mercu Buana Jakarta.
Dinni Kushartini, Indra Almahdy (2016) “Sistem persediaan bahan baku dispersant di industry kimia” jurnal PASTI Vol X No 2, : 217-234. Universitas Mercu Buana Jakarta.
Michael Kelly Sawlani, Hendy Tannady (2016) “Perencanaan dan pengendalian bahan baku polyester fleece fabrics dengan pola data static” junal PASTI Vol X No 3, : 255-269. Universitas Bunda Mulia, Jakarta.
Diah Septiana (2016) “PENGGUNAAN METODE POQ (PERIODE ORDER QUANTITY) DALAM UPAYA PENGENDALIAN TINGKAT PERSEDIAAN BAHAN BAKU (HDN) (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN FRAGRANCE DI TANGERANG)” jurnal teknik Vol 5, No 1 : 1-94. Universitas Muhammadiyah Tangerang.
Kusumawati, Aulia, Setiawan, Agung Dwi (2017) “ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU TEMPE MENGGUNAKAN MATERIAL REQUIREMENT PLANNING” journal industrial servicess Vol. 3 No 1b : 168-173. Universitas Serang Raya.
Acmad Ghozali Aryad, Putro Ferro Ferdinant, Ratna Ekawati (2017) “ANALISIS PETA KENDALI p YANG DISTANDARISASI DALAM PROSES PRODUKSI REGULATOR SET FUJIYAMA (Studi Kasus : PY.XYZ)” jurnal untirta Vol 5 No 1 : 86-92. Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.
Dyah L.Trenggonowati, Roni Pati (2016) “Pengendalian persediaan Bahan Kimia di UBOH PLTU Banten 1 Suralaya PT. Indonesia Power” Jurnal untirta Vol 1 No 2 : 1-5. Universitas Sultan Ageng Tirtayasa.
Akhmad Sutoni (2018) “ANALISIS PERSEDIAAN MENGGUNAKAN METODE PERIODIC ORDER QUANTITY (POQ) (STUDI KASUS : DI B.B.BAROKAH CIANJUR)” jurnal IKRA-ITH Teknologi Vol 2 No 3 : 55-61. Universitas Suryakancana.
Panca jodiawan, Hendy Tannady “PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU DENGAN PENDEKATAN TEKNIK LOT SIZING (STUDI KASUS: PT EASTERN PEARL FLOUR MAKASAR)” journal untar Vol. 4 No 1 : 47-60. Universitas Bunda Mulia
Noor Apriyani, Ahmad Muhsin (2017) “ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN BAHAN BAKU DENGAN METODE ECONOMIC ORDER QUANTITY DAN KANBAN PADA PT ADYAWINSA STAMPING INDUSTRIES” jurnal optimasi sistem industri (OPSI) Vol 10 No 2. : 128-142. FTI Universitas Pembangunan Nasional.
Fariogo Kusuma (2017) “PENGENDALIAN KUALITAS SEPATU DENGAN MENGGUNAKAN METODE SEVEN TOOLS DI PT. HALIM JAYA SAKTI PASURUAN” jurnal ubaya vol 6 No 2. : 1299-1309. Universitas Surabaya.
Published
How to Cite
Issue
Section
Copyright (c) 2020 Jurnal Sistem Teknik Industri
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
The Authors submitting a manuscript do so on the understanding that if accepted for publication, the copyright of the article shall be assigned to TALENTA Publisher Universitas Sumatera Utara as the publisher of the journal.
Copyright encompasses the rights to reproduce and deliver the article in all forms and media. The reproduction of any part of this journal, its storage in databases, and its transmission by any form or medium will be allowed.